Berita Terkini
Kunjungan Dinas Penanaman Modal dan Pelayanan Terpadu Satu Pintu Kabupaten Kutai Timur
Sosialisasi dan Konsultasi Izin Pemakaian Tanah (IPT) pada Pemerintah Kota Surabaya
Surabaya Raih Penghargaan Terbaik Ketiga dalam Pelayanan Investasi di Indonesia
DPMPTSP KOTA SURABAYA MENERIMA KUNJUNGAN KERJA (KUNKER) PEMERINTAH KOTA PADANG PANJANG
MPP Siola Surabaya Dinilai Ombudsman RI Jawa Timur, Fokus Tingkatkan Pelayanan Publik


Berita dan Artikel
Kategori Pelayanan Prima Lingkup Pemerintah Kota
- By Admin
- 2 January 2025

DPMPTSP Kota Surabaya - RekanASN, hari ini Kementerian PANRB mengumumkan hasil evaluasi pelayanan publik lingkup pemerintah daerah tahun 2024.
Terdapat tiga hasil evaluasi yang disampaikan, yakni:
- Pemantauan dan Evaluasi Kinerja Penyelenggaraan Pelayanan Publik (PEKPPP)
- Pembinaan Pelayanan Publik Ramah Kelompok Rentan
- Evaluasi Penyelenggaraan MPP
Hasil evaluasi pelayanan publik ini juga ditetapkan berdasarkan Kepmen PANRB No. 659/2024 tentang Hasil PEKPPP pada Lingkup Pemerintah Daerah Tahun 2024; Kepmen PANRB No. 661/2024 tentang Hasil Evaluasi Penyelenggaraan MPP; dan Kepmen PANRB No. 662/2024 tentang Hasil Pembinaan Pelayanan Publik Ramah Kelompok Rentan. Selamat kepada seluruh peraih predikat terbaik.
Semoga prestasi ini menjadi motivasi bersama untuk terus meningkatkan kualitas pelayanan publik dalam memberikan kepuasan kepada masyarakat.
#KemenPANRB
#PelayananPublik
#dpmptspsurabaya
#Surabaya